Dibalik keberhasilan Arsenal melaju ke babak perempat final, ada sebuah fakta menarik yang terjadi.
Penjaga gawang The Gunners, Bernd Leno, sukses membuat sebuah rekor unik.
Kiper utama Arsenal dua musim belakangan ini Bernd Leno juga berhasil catatkan sebuah catatan yang bisa dibilang sangat langka terjadi.
Baca Juga: Tentang Donny van de Beek, Ole Gunnar Solskjaer: Dia Adalah Tipe Pemain yang Ingin Dimiliki Pelatih
Dilansir SportFEAT.COM dari OptaJoe, penjaga gawang Arsenal Bernd Leno tercatat sebagai kiper pertama yang berhasil catatkan cleansheet di kandang Liverpool yaitu Stadion Anfield.
1 - Bernd Leno is the first Arsenal goalkeeper to keep a clean sheet at Anfield since Vito Mannone in September 2012 (2-0). Flying. #CarabaoCup pic.twitter.com/0D3ecN7EPi
— OptaJoe (@OptaJoe) October 1, 2020
Terakhir kali kiper Arsenal yang berhasil clean sheet di Station Andfield adalah Vito Mannone pada bulan Semtember 2012.
Pada saat itu Arsenal yang masih di bawah arahan Arsene Wenger berhasil mencukur The Reds Liverpool 2-0.
Baca Juga: Drawing Liga Champions - Legenda Juventus Soroti Rivalitas Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi
Sementara itu, bagi Arsenal sendiri keberhasilan melaju ke babak perempatfinal Piala Carabao merupakan yang keempat dalam lima musim terakhirnya.
Dan kemenangan berkat penalti di dalam sebuah kompetisi Piala Carabao merupakan yang pertama terjadi setelah musim 2013-2014.
Hasil positif yang diraih oleh anak asuh Mikel Arteta ini dapat menjadi modal bagus dalam mengarungi kerasnya kompetisi Liga Inggris 2020-2021.
Source | : | optajoe |
Penulis | : | Ridwan Budiman |
Editor | : | Nuranda Indrajaya |