SportFEAT.COM - Pelatih Persebaya Surabaya, Wolfgang Pikal, menuturkan faktor yang menyebabkan timnya kalah dari Persib Bandung.
Persebaya Surabaya harus mengakui keunggulan Persib Bandung pada laga pekan ke-23 Liga 1 2019.
Bertanding di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (18/10/2019) WITA, anak-anak Bajul Ijo harus mengakui keunggulan Persib Bandung dengan skor 1-4.
Hasil tersebut semakin merperpanjang rekor Persebaya Surabaya yang menuai empat laga terakhir tanpa sekali pun menang.
Baca Juga: Pemain Idaman Lionel Messi Bisa Jadi Gabriel Batistuta Versi Mini
Sebelum dikalahkan Persib, tim besutan Wolfgang Pikal tersebut selalu mencatatkan dua imbang dan sekali kalah.
Source | : | persebaya.id,persib.co.id |
Penulis | : | Nuranda Indrajaya |
Editor | : | Ahmad Tsalis |